Belenggu - Netral
Diam tak bergeming Pantai beku senja dingin Kala sepi melebarkan sayapnya Surya di perkosa Kesucian syarat noda Hina dina lantunkan lagu pilu Reff : Cahayanya redup sungainya kering Kebebasan murni hakikatnya pergi Aku tanpa nyawa Mayat hidup rindu mati Teka teki absolutely Surga di perkosa Aku tanpa nyawa Diam tak bergeming