Berikanlah AmpunanMu - Dadali
Aku hamba Mu yang penuh dosa Sering ku lupakan Mu jauh dari Mu Gelapnya hati gelisahkan ku Semakin ku terlarut dalam khilafku Berikanlah aku ampunananMu Hanya padaMu aku berharap Berikanlah aku cahayaMu Menuju jalanMu menuju ridhoMu Tanpa Mu ku tersesat Hilang tak berarah tak ada tujuan Air mata dalam penyesalan Sungguh ku malu kepada-Mu Tuhan Berikanlah aku ampunananMu Hanya padaMu aku berharap Berikanlah aku cahayaMu Menuju jalanMu menuju ridhoMu
Artist: Dadali
Title: Berikanlah AmpunanMu