Kau Yang Terakhir - Nike Ardila

hidup ini terasa sepi

tanpa dirimu lagi

hati ini tertusuk duri

tersambar petir di siang hari

aku mendengar beritamu

mengapa harus terjadi

terpisah seperti ini

tidakkah kau sadari

bahagiamu di atas dukaku

kini kau pergi bersama dia

kau yang terakhir, kau yang terakhir

aku menangis untuk cinta

aku bersedih karna cinta

kau yang terakhir, kau yang terakhir

hadir di dalam hati ini

membuat sebuah cerita tentang cinta

mengapa harus terjadi

terpisah seperti ini

tidakkah kau sadari

bahagiamu di atas dukaku

kini kau pergi bersama dia

kau yang terakhir, kau yang terakhir

aku menangis untuk cinta

aku bersedih karna cinta

kau yang terakhir, kau yang terakhir

hadir di dalam hati ini

membuat sebuah cerita tentang cinta